Logitech G Rilis Keyboard Rapid Trigger untuk Gaming, Harganya?
Jakarta – Logitech G telah meluncurkan keyboard gaming baru di Indonesia. Mereka memanggilnya Pro. Chris Pate, Head of PRO Series Product Development di Logitech G, mengatakan: “Kami telah melakukan banyak pengembangan pada produk Pro Series kami dengan bekerja sama secara mendalam dengan para atlet eSports profesional untuk memenuhi kebutuhan spesifik mereka dan fokus pada inovasi…