Suzuki Fokus ke SUV Tahun Ini, Gimana Nasib MPV?
Jakarta – PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) memastikan akan memproduksi beberapa produk baru di tahun 2025. Bahkan agen brand Suzuki di Indonesia membocorkan beberapa model terbaru Suzuki di Indonesia akan dihadirkan dalam bentuk Sport Utility Vehicle ( SUV). Lalu bagaimana dengan perkembangan mobil Multi Purpose Vehicle (MPV) seperti Suzuki Ertiga dkk? Direktur Pemasaran 4W PT…