Komunitas UFO Indonesia Sebut Kasus Drone New Jersey Keanehannya Tinggi
Jakarta – Negara bagian New Jersey di AS dikejutkan oleh serangkaian penampakan drone misterius dalam beberapa pekan terakhir. Menurut Anugerah Sentot Sudono, Vice President BETA UFO Indonesia, terdapat keanehan signifikan dalam kasus ini. Baru-baru ini, orang yang akrab disapa Nugi ini memberikan hasil perhitungan UFO Sighting Number (USS) versi 0.95. Tiga faktor utama yang menentukan…