Google Uji Coba Centang Biru Verifikasi di Hasil Pencarian, untuk Apa?

Jakarta – Google Penelusuran sedang menguji fitur verifikasi baru yang akan menampilkan tanda centang biru di hasil penelusuran. Fitur baru ini diharapkan dapat memudahkan pengguna menghindari link palsu atau situs scam. Beberapa pengguna menemukan tanda centang biru di sebelah tautan komersial yang ditemukan di Google Penelusuran. Tanda biru ini menandakan bahwa link tersebut resmi dimiliki…

Read More
Back To Top