Canggihnya Jepang, Mau Bikin Conveyor Belt dari Tokyo ke Osaka
Jakarta – Jepang mempunyai masalah kekurangan supir truk. Kemudian muncul ide untuk membangun ‘conveyor belt’ dari Tokyo ke Osaka yang akan menjadi koridor barang. Koridor tersebut disebut rencana ‘jalan konveyor’. Proyek ini dipimpin oleh Kementerian Pertanahan, Infrastruktur, Transportasi dan Pariwisata (MLIT), yang berencana membangun koridor tiga jalur atau ‘jalan bebas hambatan’ di tengah jalan raya…