Haru Isra Mashel Sujud di Kaki Ibu Usai Wisuda Prabhatar Akademi TNI-Kepolisian

Jakarta – Putra Sandy Arifin, Isra Mashel yang viral usai menjadi anggota Paskibraka Nasional di HUT ke-77 RI, terbukti keseriusannya menuntut ilmu di Akpol. Setelah mendapat tawaran menjadi bintang profesional dan menolaknya, Isra memilih masuk akademi kepolisian setelah lulus SMA. Bocah kelahiran 12 Januari 2007 ini baru saja menyelesaikan wisuda Akademi TNI dan Akademi Kepolisian….

Read More
Back To Top