Jelang Libur Akhir Tahun, Batik Air Buka Rute Johor Bahru-Bangkok

Bangkok: Menjelang liburan akhir tahun, Batik Air Malaysia resmi membuka rute langsung baru yang menghubungkan Bangkok, Thailand dengan Johor Bahru. Peluncuran tren baru ini akan menarik wisatawan asal Indonesia yang ingin menjelajah Malaysia dan Thailand. Tidak dapat dipungkiri bahwa peluang wisata yang menarik akan terbuka baik bagi pebisnis maupun wisatawan. Penerbangan Batik Air Johor Bahru-Bangkok…

Read More
Back To Top