Bridgestone Kenalkan Turanza 6: Bisa Buat Mobil Listrik, Ini Kelebihannya
Jakarta – Bridgestone telah memperkenalkan Turanza generasi ketiga di Indonesia yang diberi nama Bridgestone Turanza 6. Bridgestone sudah ada di Indonesia sejak tahun 1976 dan tahun depan kita akan berusia 50 tahun. Kami selalu fokus pada kemampuan menghasilkan produk yang aman, nyaman dan ramah lingkungan. Sedangkan untuk Turanza sendiri, kami sudah memperkenalkannya sejak tahun 2000…