Neraca Perdagangan RI September Surplus US$ 3,26 Miliar

Jakarta – Menurut Badan Pusat Statistik (BPS), pada September 2024 surplus neraca perdagangan nasional sebesar 3,26 miliar dolar. Nilai ekspor bulan September sebesar $22,08 miliar, turun 5,80%, sedangkan dari sisi impor, BPS melaporkan total nilai impor September 2024 sebesar $18,82 miliar, atau turun 8,91% dibandingkan Agustus 2024. Amaliya A. Vidyasari, Pj Kepala BPS, mengatakan pada…

Read More

Neraca Perdagangan RI Surplus 53 Bulan Beruntun

Jakarta – Badan Pusat Statistik (BPS) melaporkan neraca perdagangan Indonesia kembali surplus sebesar $3,26 miliar pada bulan September. Kinerja ini merupakan surplus selama 53 bulan berturut-turut sejak Mei 2020. Sebelumnya, neraca perdagangan nasional mengalami surplus bulanan sebesar $2,40 miliar pada bulan Agustus. BPS melaporkan nilai ekspor pada September tercatat sebesar US$22,08 miliar, turun 5,80%, sedangkan…

Read More
Back To Top