Merasa Lelah dan Ngantuk Setelah Makan? Bisa Jadi Ini Penyebabnya

Jakarta – Makanan harus memberi tubuh energi untuk melakukan berbagai fungsi. Namun, beberapa orang justru merasa mengantuk setelah makan. Merasa mengantuk dan lelah setelah makan merupakan tanda bahwa tubuh sedang bekerja keras mencerna makanan. Namun, rasa mengantuk setelah makan juga bisa menjadi tanda ada yang salah pada respons tubuh terhadap glukosa (gula) dan insulin. Para…

Read More
Back To Top