Waspada! Ciri-ciri Obat Herbal Berbahan Kimia yang Picu Jantung-Ginjal Rusak

Jakarta – Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) bersama Polda Jabar dan Kejaksaan Jabar baru-baru ini menemukan sepuluh obat herbal berbahaya yang dijual di Kota Bandung dan Simahi. Obat ini dinilai berbahaya karena dapat merusak ginjal dan jantung karena mengandung bahan kimia obat (BKO) seperti sildenafil, fenilbutazon, metampiron, piroksikam, parasetamol, dan deksametason. Berdasarkan temuan BPOM,…

Read More
Back To Top