Belajar dari COVID-19, China Tingkatkan Pemantauan Penyakit Pernapasan Akut

Jakarta – Administrasi Nasional Pengendalian dan Pencegahan Penyakit Tiongkok telah meluncurkan program pengawasan aktif untuk kasus-kasus pneumonia yang penyebabnya tidak diketahui. Global Times melaporkan bahwa tujuan pembuatan sistem khusus ini adalah untuk membantu pemerintah menyusun protokol untuk menangani patogen yang tidak diketahui, berbeda dengan rendahnya tingkat kesiapsiagaan lima tahun lalu ketika virus corona baru yang…

Read More
Back To Top