Nvidia Pamer Penampakan GPU RTX 50
Jakarta – Peluncuran RTX 50 sudah dekat, dan Nvidia telah meluncurkan GPU terbaru dalam sebuah video di YouTube. Video ini sebenarnya adalah video yang menggambarkan event GeForce LAN 50, pesta LAN yang akan berjalan selama 50 jam, namun video ini juga memperlihatkan paket komputer dengan kartu grafis RTX di dalamnya. Video ini berbeda dengan video…