Luhut Ditawari Boeing Software buat Turunkan Harga Tiket Pesawat

Jakarta – Tiket pesawat domestik terkenal dengan harganya yang mahal. Untuk itu perlu dicari solusi untuk mengatasi permasalahan tersebut. Ketua Dewan Ekonomi Nasional (DEN) Indonesia Luhut Binser Panjaitan mengatakan dirinya baru saja bertemu dengan produsen pesawat Boeing untuk membahas solusi tingginya tarif penerbangan di Indonesia. Dalam pertemuan tersebut, Luhut mengatakan Boeing memasok pesawat ke Indonesia…

Read More
Back To Top