Maskapai Luncurkan Smoothie untuk Imbangi Emisi Karbon, Kok Bisa?
Jakarta – Maskapai penerbangan Jerman meluncurkan smoothie buah seharga 19,50 euro (sekitar Rp 338 ribu) di menu penerbangan. Tak hanya smoothie, menunya disebut-sebut sebagai upaya mengurangi emisi CO2. Menurut Independent, Minggu (9/11/2024), penumpang yang bepergian dengan Eurowings kini dapat membeli smoothie ‘SAFT’ dari Wings Bistro di dalam pesawat. Jadi mengapa membeli minuman buah membahayakan emisi…