BPS Belum Kelompokkan Destinasi Wisata Ramah Disabilitas
Jakarta — Badan Pusat Statistik (BPS) belum memiliki data rinci mengenai destinasi wisata ramah disabilitas. Kemungkinan umum disebutkan. Saat ini BPS mendata keseluruhan fasilitas suatu objek wisata (ODTW). Misalnya, berdasarkan statistik yang dipublikasikan pada tahun 2021, sekitar 47,09 persen pelaku usaha ODTW menyediakan panduan objek wisata, sementara 44,95 persen menerapkan pembatasan jumlah pengunjung untuk mengatur…